Monday, November 21, 2016

Cara Memanipulasi Memori Internal Menjadi Memori External dengan Module XinternalSD

Pasti diantara kalian bertanya-tanya dan penasaran kenapa kok judulnya memanipulasi memori internal?, Saya akan menjawab dengan simpel, tidak ada kata yang tepat untuk Module Xposed yang satu ini bro!.
Icon xinternalsd
Untuk kalian yang kesulitan memindahkan data game dan aplikasi dari memori internal ke memori external wajib nyoba Module Xposed yang satu ini, apalagi buat penggila games HD wah wah bisa cepet panas dan lag kalau kapasitas memori internal kecil ya kan?. Kapasitas memori internal kecil juga termasuk faktor penyebab lag atau lemahnya kinerja sistem android, jadi bukan hanya RAM saja.

Dan lagi kita bukan hanya bisa memindahkan Obb dan data tapi sekaligus memanipulasi penyimpanan defaultnya, wow banget kan?
Kelebihan :
- Install aplikasi atau game otomatis ke memori external
- download menyimpan otomatis ke memori external
- rekam video, foto, data dan lain-lain ke memori external

Namun XinternalSD juga punya kelemahan
Kelemahan :
- beberapa aplikasi dari google tidak dapat di pindahkan datanya
- data aplikasi bawaan pun tidak dapat di pindahkan
- screenshot tetap menyimpan di memori internal

Cuma beberapa lah, gak masalah yah hahaha

Sebelum memasuki toturialnya kalian harus memenuhi syarat berikut:
* Android dalam keadaan Root
* Android sudah terinsall Aplikasi Xposed
* Xposed Framework sudah terinstal
* Download XinternalSD
Uppit | GoogleDrive

Jika kalain sudah memenuhi syarat di atas silahkan simak baik-baik.

Toturial Pemasangan Module Xposed XinternalSD

1. Install XinternalSD dan buka, terus lalukan penyetelan persis seperti gambar di bawah ini.
Setting xinternalsd

2. Buka aplikasi Xposed dan pilih "module", kemudian centang module XinternalSD (jangan langsung restar dulu loh!)
Module xposed xinternalsd

3. Buka File Manager (gunakan X-plore agar mudah),
Kemudian pindahkan folder data dari internal secara manual, saya contohkan beberapa folder data yang saya pindahkan:
Move external folder ifont
Folder ifont
Move externl folder ucdownload
Folder UCDownload
Move external folder cashtree
Folder Cashtree
Move external folder camera
Folder Camera
Move external folder picsart
Folder Picsart
Move externall folder android > data
Folder data lainnya

Catatan : letak folder harus sama persis misalnya,
Internal > android > data > diambil disini
maka di external harus
External > android > data > disini
Takutnya ada yang enggak ngerti ajah hehehe, lanjut yah.

4. Sekarang silahkan restart androidnya. setelah selesai silahkan kalian uji dan lihat penyimpanan defaultnya, contoh
penyimpanan default mobizen
Contoh module xinternalsd berhasil app mobizen
Contoh default storage mobizen

Selesai deh, silahkan kalian install aplikasi dan game HD sepuasnya, dan taruh langsung file obb di external tanpa perlu aplikasi lain seperti folder mount dkk, karna kita sudah memanipulasi memori internal. Asal external besar saja kapasitanya :D

Tips : jika ada salah satu dari aplikasi yang error akibat module ini silahkan kamu buka aplikasi XinternalSD dan pilih "matikan untuk aplikasi", lalu cari nama aplikasi yang error dan centang lalu klik "ok" contoh gambar dibawah ini:
Xinternalsd error
Hanya contoh

Tambahan :
- Cara no.3 di lakukan agar tidak terjadi double folder ataupun double data.

Jika ada yang kurang di pahami silahkan berkomentar pasti saya jawab.
Wassalam.

Postingan menarik lainnya:
* Bermain Gaple Bersama Teman di Android
* Game Extreme Sport HD Proximity Project

loading...

Related Posts

Cara Memanipulasi Memori Internal Menjadi Memori External dengan Module XinternalSD
4/ 5
Oleh

9 komentar

Aji
10 April, 2017 14:58 delete

berarti setiap hbis mindahin folder data harus di restart ya bro hp nya?

Reply
avatar
11 April, 2017 08:59 delete

Ga perlu gan setiap kali, pertama kali masang module, terus pindahin mindahin folder apa ajh yang mau di pindahin, baru restart sekali doang.

Reply
avatar
Aji
12 April, 2017 15:20 delete

ohh gitu,, oke makasih ya bro.

Reply
avatar
ha
31 May, 2017 15:06 delete

Gan... Gwa gituan lgsung bsa pindah sendiri ke kartu sd... Hp gwa evercoss AT7S

Reply
avatar
31 May, 2017 21:21 delete

Iya otomatis klo udh di reboot, cara di atas supaya ga ada double folder ajh gan..
Lah bukannya evercross dari sononya udh bisa mindahin data apps ke SD yah? Kya samsung gitu.

Reply
avatar
11 July, 2017 18:16 delete

Gan, kira-kira kalo buat infinix zero 3 XOS 2.2 Chameleon Android 6.0 berhasil gak ya ? Trims..

Reply
avatar
12 July, 2017 19:27 delete

Wah ane blm nyoba ke marsmallow gan, di coba ajh tapi hati".. Trus Pake xposed yang support marshmallow..

Reply
avatar
07 August, 2017 03:27 delete

Redmi 2 prime yakin bisa ga nih bang 😅

Reply
avatar

Tolong komentarnya berhubung dengan posting yang ada.
komentar yang mengarah ketindakan spam akan di hapus.